Rabu, 02 Agustus 2017

Vena Porta


Related image
Terdapat aturan umum bahwa aliran darah arteri dari jantung akan menuju ke kapiler yang akan mengarah kembali ke jantung. Vena porta hepatica (terkadang disebut vena porta) adalah pengecualiannya. Vena porta hepatika adalah kumpulan kapiler yang berada di sekitar usus dimana darah menyerap berbagai sari-sari makanan. Vena porta tidak mengarah ke jantung, melainkan ke hati (hepar) untuk memproses sari-sari makanan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sistem Kardiovaskuler

Komponen penting dari sistem kardiovaskular manusia adalah jantung, darah, dan pembuluh darah. Sistem ini mencakup sirkulasi paru-paru ...